. : : Kumpulan Artikel yang Unik, Menarik dan Informatif bagi Semua : : . ..

Pages

Friday, December 17, 2010

Latihan Mata untuk Orang dengan Mata Minus

Orang dengan kacamata minus (miopia) tidak bisa melihat jelas objek pada jarak jauh, karena mata terbiasa melihat objek pada jarak dekat. Tapi dengan beberapa latihan mata bisa membantu memperbaiki penglihatan dan jarak pandang. Miopia atau rabun...
read_more

Beras Hitam Kurangi Radang

Beras hitam sedang jadi bintang nutrisi dunia. Berwarna hitam pekat dengan rasa sedikit manis. Beras ini banyak ditanam di Jawa Tengah dan Jabar. Ternyata dibandingkan beras merah dan putih, beras ini lebih unggul...
read_more

Gadget Award 2010

Gadget Award kembali memilih deretan gadget-gadget terbaik di kelasnya. Untuk perhelatan di 2010 ini, gelar bergengsi 'Gadget of The Year' jatuh ke tangan Samsung Galaxy Tab. Bagaimana dengan gadget lainnya? Samsung rupanya tak hanya berjaya di...
read_more
LG Electronics resmi meluncurkan smartphone terbarunya LG Optimus 2X. Kehadiran LG Optimus 2X menjadi istimewa karena kelebihannya yang diklaim sebagai smartphone dengan prosesor dual core pertama di dunia. Berbekal prosesor Tegra 2 yang dikembangkan...
read_more

Thursday, December 16, 2010

Tips Mengatasi Gusi yang Sering Berdarah

<img src="http://images.detik.com/content/2010/12/15/766/gusi-ts-dlm.jpg" alt="img" width="200" height="" class="" />  Gusi berdarah sering diabaikan dan dianggap remeh oleh sebagian orang, padahal gusi yang sering berdarah bisa menyebabkan...
read_more

Teknik Buang Air Besar yang Benar

<img src="http://images.detik.com/content/2010/12/16/766/kamar-mandi-ts-dlm.jpg" alt="img" width="200" height="" class="" />  Sering mengejan atau mengejan terlalu keras saat buang air besar merupakan salah satu penyebab orang mengalami...
read_more

Untuk Membendung iPad, Microsoft Gandeng Samsung Gloria?

Perkiraan wujud Samsung Gloria (electronista) Microsoft sepertinya masih coba membendung keperkasaan Apple iPad. Sebagai salah satu pelopor tablet PC, tentu mereka agak iri dengan kesuksesan iPad. Kabar terbaru, Microsoft sedang mempersiapkan...
read_more

Mulai Beredar, Bocoran Tablet Motorola

Prototipe tablet Motorola. Kabar seputar kemunculan tablet PC Motorola kembali ramai dibicarakan. Kali ini, beredar informasi yang membeberkan spesifikasi tablet tersebut. Dikutip detikINET dari TechPinger, Kamis...
read_more

Mengenal iPad Lebih Jauh

iPad adalah sebuah produk komputer tablet buatan Apple Inc. (AI). iPad memiliki bentuk tampilan yang hampir serupa dengan iPod Touch dan iPhone, hanya saja ukurannya lebih besar dibandingkan kedua produk tersebut dan memiliki fungsi-fungsi tambahan...
read_more

Tips Membeli BlackBerry

Siapa yang tidak kenal dengan Blackberry, yang sejak tahun 2009 namanya melejit. Banyak orang tidak terkecuali pria wanita, tua muda, dewasa remaja bahkan anak-anak ingin memiliki mobilephone super canggih ini. Kendala utama untuk memiliki alat...
read_more

Sepeda Fixie-Sepeda Gaul Anak Muda Masa Kini

Sepeda Fixie identik dengan gaya minimalis, murah dan tidak ribet. Sepeda Fixie tidak memiliki rem, pedal terus berputar selama roda mengelinding. Itulah sepeda yang sedang tren dikalangan muda sampai pekerja. Mengunakan sepeda tidak hanya...
read_more

Ilmuwan Jepang Temukan Ikan Punah

Ikan Salmon Jepang yang dianggap telah punah (AP) Spesies salmon asal Jepang yang dianggap telah punah selama 70 tahun ternyata ditemukan hidup di sebuah danau dekat Gunung Fuji. Hal itu berdasarkan temuan Tetsuji Nakabo...
read_more

BTS Tanpa Menara

Tidak dipungkiri, pesatnya pertumbuhan pelanggan telekomunikasi seluler membutuhkan infrastruktur yang sangat besar. Salah satunya pembangunan menara seluler yang menjamur di mana-mana. Beberapa pemerintah daerah yang mengeluhkan hadirnya menara-menara...
read_more

Daihatsu Raih PROPER Hijau 2010

PT Astra Daihatsu Motor untuk keempat kalinya - berturut-turut - meraih peringkat hijau PROPER (Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan) yang diselenggarakan Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) Republik Indonesia. PROPER...
read_more

Inizio, Supercar Listrik Terbaru Amerika

Penampilan Inizio jadi eksotik dengan kedua pintu membuka ke atasLi-ion MotorsMirip dengan Ferrari!Green CarInterior Inizio (kanan) dan sistem lift hidraulik untuk menaikkan mobil ketika pengemudi dan penumpang keluar-masuk dari kabinLi-ion MotorsDilengkapi...
read_more

Indonesia Siap Mempunyai PLTN

SBadan Tenaga Atom Internasional (IAEA) menegaskan bahwa Indonesia adalah negara yang paling siap mengembangkan energi nuklir, bersama dua negara lainnya Jordania dan Vietnam. "Dukungan IAEA ini sebagai dorongan politis bagi Indonesia...
read_more

Empat Jenis Gangguan Tidur

Ada ratusan gangguan tidur yang bisa menyerang semua golongan usia, dan hampir semua (95 persen) gangguan tidur tidak terdiagnosis. Gangguan tidur sendiri merupakan suatu pola tidur yang mengganggu. Yang termasuk dalam gangguan tidur antara...
read_more

Tips Mencegah Kram Kaki

!-- NEWS & FEATURES / HEALTH CONCERN - ARTIKEL--> Sering kali kram kaki terjadi pada malam hari dan sangat menyakitkan. Kram biasanya...
read_more

Seni Menyeduh Teh China

Belajar seduh teh cina oolong Kung Fu Cha. Pernahkah anda mendengarnya? Jika belum, kung fu cha ini bisa diartikan sebagai seni menyeduh teh ala China. Ya, karena bagi orang China, sejatinya minum teh itu bukan sekadar teh dicelupkan lantas disiram...
read_more

Kapal Selam Terbesar Buatan Inggris

Inggris akan meluncurkan kapal selam terbarunya, Kamis (16/12/10) di Barrow-in-Furness di Cumbria. Kapal selam berbiaya 1,2 miliar poundsterling atau sekitar Rp 22,5 triliun itu diklaim sebagai kapal selam terbesar yang pernah dibuat Inggris. Kapal...
read_more

Wednesday, December 15, 2010

Bedanya Pengapuran dan Osteoporosis

Banyak masyarakat di negeri ini yang belum memahami betul perbedaan antara penyakit pengapuran (osteoarthritis) dan pengeroposan (osteoporosis). Maklum, dampak dari kedua penyakit itu memiliki kemiripan, yakni tulang mudah patah. Lebih dari...
read_more

Pesawat Finlandia Berbahan Bakar Limbah

Maskapai Finnair dari Finlandia bersiap menjadi angkutan udara pertama di dunia yang menggunakan bahan bakar dapat diperbarui. Maskapai itu berencana mengisi sumber tenaga bio pada musim semi mendatang, demikian...
read_more

Melongok Jalan Berbayar di Swedia

Kota Stockholm di Swedia (www.railway-technology.com/) Penerapan jalan berbayar atau electronic road pricing (ERP) di Jakarta, salah satunya meniru sistem di Swedia. Bagaimana Swedia menerapkan jalan berbayar? Penerapan...
read_more

Dua Cara Penerapan Jalan Berbayar di Jakarta

Kawasan Sudirman, Jakarta (VIVAnews/Maryadie) Jalan berbayar atau electronic road pricing (ERP) akan diterapkan di empat jalan di Jakarta. Keempatnya adalah, Jalan Sudirman, Thamrin, Rasuna Said dan Kota Tua. Waktu ...
read_more

Indonesia Pilih 4G LTE Ketimbang WiMAX?

 Sejumlah operator GSM telah mengantisipasi implementasi dari 4G LTE (long-term evolution) sebagai generasi keempat dari standar nirkabel selular. Bahkan, beberapa operator telah menggelar uji coba LTE di Tanah Air. Selain...
read_more

Satelit Voyager Dekati Batas Tata Surya

Ilustrasi satelit Voyager 1 berada di pinggir tata surya (NASA) Satelit yang paling jauh dari bumi, Voyager 1 saat ini telah menempuh perjalanan yang begitu panjang. Setelah 33 tahun melayang di luar angkasa, dilaporkan...
read_more

Merah Putih Berkibar di Puncak Antartika

!-- -->  Tim Ekspedisi 7 Summits Mahitala, Unpar. Jauh dari ingar-bingar pemberitaan media massa, empat mahasiswa dan seorang alumnus Universitas Katolik Parahyangan Bandung berhasil menjejakkan kaki di puncak Gunung...
read_more

FOLLOWERS

BLOG ARCHIEVES